BERITA LUCU INDONESIA - Pada masanya, Nokia jadi perusahaan ponsel yang menguasai. Sebelum akhirnya ditumbangkan oleh keberadaan smartphone Android, Nokia selalu jadi pilihan utama saat memilih ponsel.
Kamu generasi 90 hingga 2000-an tentu pernah merasakan punya ponsel merek Nokia kan? Yuk nostalgia lagi dengan ponsel Nokia yang legendaris dan berjaya pada masanya.
1. Nokia 3310 jadi ponsel paling jadul yang banyak dimiliki
2. Punya desain yang lebih ringan dan unik, Nokia 2300 jadi primadona
3. Nokia 1600 juga laris manis saat itu, meski simpel namun harga jutaan
4. Nokia 1100 jadi handphone murah yang banyak diburu saat itu
5. Nokia 2626 yang dirilis tahun 2006 jadi ponsel yang banyak diidolakan
6. Nokia 6600 jadi ponsel kamera sejuta umat
7. Ponsel bentuk ketupat Nokia 7610 ini jadi saingannya 6600
8. Nokia 5300 juga jadi primadona nih
9. Nokia 3250 jadi ponsel buah segmen menengah ke atas yang hits
10. Ponsel andalan buat para gamer ya Nokia N-Gage
11. Nokia 5800 Xpress Music, kamu pernah punya?
12. Nokia N70 primadona dari deretan ponsel N Series
13. Zaman dulu Nokia E63 jadi salah satu identitas hits anak muda pada masanya
14. Nokia X2-01 jadi salah satu legenda ponsel QWERTY dari Nokia
Selain 14 ponsel di atas tentu masih banyak banget ponsel Nokia yang banyak jadi idola pada masanya. Kamu masih ingat ponsel Nokia tipe apa saja yang pernah kamu miliki? Tulis di kolom komentar di bawah ya!
Tidak ada komentar:
Posting Komentar